
Logo dibuat memakai jenis teks yang tegas dengan sudut lengkung, sehingga membuat tingkat keterbacaan yang lebih tinggi, memberikan kesan yang serius, dinamis, modern & profesional. Kata “Bandar & Network” dibuat dengan layout atas dan bawah agar mengefisiensikan ruang pada logo.
Terdapat simbolisasi pada huruf “o” yang mengartikan teknologi & jaringan dengan bentuk infiniti yang berarti tak terbatas (Jangkauan bisnis luas / menjadi besar). Dengan style logo yang simple & elegan agar bisa diaplikasikan dengan baik pada setiap media (online/offline) namun tetap mudah terbaca.
PROJECT
Logo Branding
CLIENT
Bandar Network
DATE
Januari 2024
DESIGNER
Embasti


